Bantuan

Home / Bantuan / Melacak Pengiriman / Bagaimana cara melacak paket dengan Paxel?
Bagaimana cara melacak paket dengan Paxel?

Kamu dapat melacak paketmu melalui 2 cara:

Aplikasi Paxel

  • Pada menu Transaksi Saya, di pilihan Semua Transaksi/Pengiriman dari saya/Pengiriman untuk saya/Pengiriman lainnya, klik pada shipmentmu yang sedang aktif. Kamu dapat melacak saat paketmu:

Berhasil dibuat, Akan dijemput oleh Hero Paxel, Telah dijemput oleh Hero Paxel, Berada di kota transit, Akan diantar ke Penerima oleh Hero Paxel, Tidak berhasil diantarkan.

  • Pada menu Transaksi Saya, klik tombol Riwayat Kiriman di pojok kanan atas, di pilihan Semua Transaksi/Pengiriman dari saya/Pengiriman untuk saya/Pengiriman lainnya, klik pada shipmentmu yang sudah selesai. Kamu dapat melacak:

Riwayat pembatalan pengiriman paketmu, Riwayat penolakan pengiriman paketmu, Riwayat pengiriman paketmu yang sudah diterima oleh penerima, Riwayat pengembalian paketmu kepada Pengirimu.

Pada Android, Kamu juga dapat melacak paketmu dengan SCAN QR yang terdapat pada halaman pengirimanmu di aplikasi Paxel. Klik AWB pengirimanmu dan QR Code akan muncul. 

Website Paxel


Hubungi Customer Empathy

Paxel Buka